Wartaalam.com
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Wartaalam.com
Kamis, Juni 30, 2022
Advertisement
ADVERTISEMENT
  • UTAMA
  • Nasional
  • Daerah
    • Lampung
  • Internasional
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hukum & Kriminal
  • Pertanian
  • Hiburan
    • Kesehatan
    • Tips & Triks
    • Olah Raga
    • Selebriti
    • Viral
    • Pariwisata
  • OPINI
  • Teknologi
Hasil Tidak Ditemukan
Lihat Semua Hasil
  • UTAMA
  • Nasional
  • Daerah
    • Lampung
  • Internasional
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hukum & Kriminal
  • Pertanian
  • Hiburan
    • Kesehatan
    • Tips & Triks
    • Olah Raga
    • Selebriti
    • Viral
    • Pariwisata
  • OPINI
  • Teknologi
Hasil Tidak Ditemukan
Lihat Semua Hasil
Hasil Tidak Ditemukan
Lihat Semua Hasil
Home Daerah

Sumsel Pastikan Stadion Bumi Sriwijaya Siap Digunakan Piala Dunia U-20

September 7, 2021
in Daerah, Lampung
0 0
Lamsel, Provinsi, dan Kabupaten/Kota Lain Matangkan Pendataan Anak Yatim dan Piatu Terdampak Covid-19
0
Bagikan
5
Dilihat
Share on FacebookShare on Twitter

SUMATERA SELATAN – MWARTAALAM.COM – Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) memastikan Stadion Bumi Sriwijaya, di Palembang siap untuk digunakan pada Piala Dunia U-20 tahun 2023.

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru di Palembang, Minggu (5/9/2021), mengatakan stadion yang sudah direnovasi sejak 2020 saat ini sudah layak untuk perhelatan Piala Dunia tersebut.

“Saya lihat semuanya sudah bagus semua,” kata Herman Deru, saat memantau kondisi stadion.

Secara kasat mata semua dalam kondisi baik, seperti rumput, kursi penonton, ruang ganti, hingga sarana dan prasarananya.

Ia mengatakan, tim verifikasi FIFA dijadwalkan akan mengunjungi Palembang Januari 2022 untuk memastikan kesiapan stadion hingga fasilitas pendukung lainnya.

Bukan hanya menyiapkan Stadion Bumi Sriwijaya, Pemprov juga menyiapkan stadion utama yaitu Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring dan tiga lapangan penunjang lainnya.

FIFA mengumumkan pembatalan Piala Dunia U-20 tahun 2021 di Indonesia akibat pandemi COVID-19 dan juga membatalkan Piala Dunia U-17 yang dijadwalkan digelar di Peru.

Meskipun demikian, Indonesia akan tetap menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 pada 2023.

Piala Dunia U-20 2021 tadinya bakal gelar pada 20 Mei-12 Juni di enam venue di enam kota.

Keenamnya, Stadion Utama Gelora Bung Karno di Jakarta, Stadion Gelora Bung Tomo di Surabaya, Stadion Sriwijaya Jakabaring di Palembang, Si Jalak Harupat di Bandung, Stadion Manahan di Solo, dan Stadion I Wayan Dipta di Bali.

Walau ada penundaan, Gubernur Sumsel Herman Deru memastikan daerahnya tetap mempersiapkan gelaran tersebut dengan tetap memastikan pemeliharaan venue-venue yang sudah direnovasi untuk kepentingan Piala Dunia tersebut. (tim)

Tags: DaerahSumatera SelatanSumsel
SendShareTweet
Berita Sebelum

Pasca Relokasi, Bupati Lamsel Tinjau Pedagang Eks Pasar Bakauheni di Pasar Siring Itik

Berita Berikut

Pringsewu Tambah Dua Pekon Baru

Berita Berikut
Lamsel, Provinsi, dan Kabupaten/Kota Lain Matangkan Pendataan Anak Yatim dan Piatu Terdampak Covid-19

Pringsewu Tambah Dua Pekon Baru

Komentar Tentang Berita

Hasil Tidak Ditemukan
Lihat Semua Hasil
Wartaalam.com

Warta Alam Adalah Portal Berita Online Yang Menyajikan Berita - Berita Seputar Lampung, Sumatera, Nasional dan Internasional Secara Akurat.

  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Wartaalam.com

© 2020 Wartaalam.com - Bergerak Bersama Rakyat Wartaalam.

Hasil Tidak Ditemukan
Lihat Semua Hasil
  • UTAMA
  • Nasional
  • Daerah
    • Lampung
  • Internasional
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hukum & Kriminal
  • Pertanian
  • Hiburan
    • Kesehatan
    • Tips & Triks
    • Olah Raga
    • Selebriti
    • Viral
    • Pariwisata
  • OPINI
  • Teknologi

© 2020 Wartaalam.com - Bergerak Bersama Rakyat Wartaalam.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist